3 Gunung Tertinggi di Maluku dengan Jalur Pendakian yang Menantang

Gunung Gamalama adalah gunung berapi aktif berbentuk kerucut yang menjadi pusat Pulau Ternate dan simbol kebesaran masyarakat setempat. Lokasinya berada di Pulau Ternate, pesisir barat Pulau Halmahera, Maluku Utara.
Hutan yang lebat, jalur pendakian yang menantang, serta sejarah letusan yang kaya, Gamalama menawarkan pengalaman alam dan budaya yang unik bagi pendaki dan wisatawan. Meski statusnya aktif, pendakian tetap diperbolehkan dengan pengawasan ketat demi keselamatan.
3 Gunung Tertinggi di Maluku ini memiliki karakter yang berbeda-beda dan menjadi simbol kekayaan alam Maluku yang masih tersembunyi dan terjaga. Yuk ajak kerabat kamu untuk menjelajahi Indonesia Bagian Timur!
Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta