Tenaga Ahli Utama KSP Theo Litaay Jadi Pembicara Diskusi Publik Indonesia - Papua Nugini

Alvi Petra
Staf Ahli Utama KSP Theo Litaay,SH., LLM, PhD

“Diharapkan melalui jaringan kerjasama semacam ini, peran lembaga yang ada dapat semakin diperkuat.” Ujarnya. 

Menurut Theo, kegiatan ini bertepatan dengan rencana perjalanan Presiden ke Papua Nugini, sehingga penting bagi para intelektual, peneliti, dan akademisi untuk memberikan perspektif mereka guna memperkaya informasi yang diterima oleh pemerintah. 

Diskusi ini juga memperhatikan peran Universitas Cenderawasih (Uncen) yang telah memberikan kontribusi besar dalam kerjasama dengan Papua Nugini. Bahkan, dalam sejarah tercatat bahwa Uncen pernah menjadi tim ahli perdana menteri Papua Nugini. 

Disisi lain Theo menjelaskan lagi, Presiden mencanangkan Inpres tentang percepatan pembangunan kesejahteraan di wilayah Papua, yang mencakup seluruh tanah Papua sebelum pemekaran. Salah satu hal penting yang tercakup dalam Inpres tersebut adalah komunikasi publik lintas batas negara, yang menjadi tanggung jawab berbagai pihak. 

Kantor Staff Presiden telah memprakarsai hal ini sejak 2017 dan diperbaharui tahun 2020, di mana mereka juga merupakan salah satu bagian dari upaya ini. 

Editor : Nevy Hetharia

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network