Penyandang Disabilitas di Ambon Tampilkan Karya dan Kreatifitas Seni

aldi josua
Penampilan sejumlah penyandang disabilitas saat peragaan busana memperingati Hari Disabilitas Internasional di Ambon

Ia mengakui, kegiatan tersebut merupakan waktu yang tepat bagi penyandang disabilitas menampilkan potensi dan bakat diri.

"Teman-teman disabilitas menjadi senang dan bahagia sehingga timbul motivasi, percaya diri dan semangat baru yang dapat memicu kreativitas di dalam diri, semoga semakin banyak pihak yang mau dan tergerak hati untuk membantu program disabilitas, " Ujarnya.

Salah satu penyandang disabilitas, Irene Reva mengaku senang bisa terlibat dalam kegiatan fashion show.

"Walaupun mengalami keterbatasan fisik tetapi saya bangga karena ada kelebihan yang Tuhan berikan kepada saya, saya berharap anak disabilitas tidak dipandang sebelah mata, tidak di-bully tetapi dirangkul bersama dengan baik agar kami tidak merasa sendiri," katanya.

Editor : Nevy Hetharia

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network