get app
inews
Aa Read Next : Big Match Jerman vs Spanyol = Duel Sesama Teman Satu Klub

Jadi Tuan Rumah Euro 2024, Internal Federasi Ragu Timnas Jerman Bisa Berjaya

Sabtu, 30 Desember 2023 | 06:47 WIB
header img
Timnas Jerman (Foto DFB)

“Mungkin kami tidak lagi hanya membutuhkan mereka yang sangat bertalenta, tetapi juga mereka yang bersedia menyingsingkan lengan baju. Contoh terbaik dalam melakukan hal ini diberikan oleh tim U-17 kami ketika mereka menjuarai Piala Dunia U-17,” tutur Schaffert.

Schaffert ragu Timnas Jerman bisa menjuarai Euro 2024, walau berstatus sebagai tuan rumah.

Wakil Presiden DFB itu menegaskan segala kekurangan Der Panzer bukan merupakan kesalahan pelatih.

“Saya punya banyak keraguan mengenai Euro tahun depan. Dari segi potensi, kita bisa melangkah lebih jauh. Namun aspirasi, ekspektasi, dan kenyataan saat ini sangat berbeda sehingga hal itu sama sekali tidak dapat saya jelaskan. Saya rasa itu bukan karena dari pelatih,” ucapnya.

Editor : Nevy Hetharia

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut