IAKN Ambon mendorong desa-desa binaan moderasi beragama untuk membentuk kelompok pemberdayaan, terutama bagi perempuan, sehingga hal ini dapat berdampak pada aspek ekonomi dan kemitraan dalam setiap keluarga.
Program penguatan moderasi beragama merupakan prioritas Kementerian Agama dan Ditjen Bimas Kristen, dan IAKN Ambon turut mendukung dan menjalankannya dengan berbagai program internal dan eksternal.
Tujuan utama dari kegiatan Bulan Moderasi Beragama adalah membangun pemahaman, sikap, dan perilaku masyarakat yang lebih moderat, adil, dan berimbang.
Editor : Nevy Hetharia
Artikel Terkait