Ketua MUI Maluku Ajak Masyarakat Sambut Pemilu dengan Perkokoh Kearifan Lokal

Aldi Josua
Ilustrasi Pemilu 2024

"Dalam rangka pelaksanaan Pemilu 2024, kami mengajak seluruh komponen masyarakat untuk menjaga ketenangan dan menciptakan situasi keamanan yang baik," lanjutnya.

Dosen dari IAIN Ambon ini juga mengingatkan seluruh pemilih agar menggunakan hak suara mereka di tempat pemungutan suara pada 14 Februari 2024.

"Sebagai warga negara yang bertanggung jawab dan memiliki komitmen kebangsaan, mari kita bersama-sama memilih pemimpin yang diinginkan," paparnya.

Ia menegaskan bahwa walaupun masyarakat memiliki pilihan yang berbeda dalam pemilu, namun komitmen untuk menjaga persatuan, kesatuan, serta integritas bangsa dan negara harus tetap diutamakan.

"Dengan cara ini, kita dapat bersatu dan membangun negara yang kita cintai bersama-sama," tambah Abdullah Latuapo.

Editor : Nevy Hetharia

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network